Senin, 28 Mei 2012

Kecamatan Jatibarang

Sejak Tahun 2000 hingga tahun 2010 belum ada perubahan baik jumlah maupun nama desa di Kecamatan jatibarang, Jumlah desa hingga tahun 2010 sebanyak 15 desa.
Berikut daftar nama desa di Kecamatan Jatibarang.

TAHUN 2000 - 2010
NO. NAMA DESA
1 SUKALILA
2 PILANGSARI
3 JATIBARANG BARU
4 BULAK
5 BULAK LOR
6 JATIBARANG
7 KEBULEN
8 PAWIDEAN
9 JATISAWIT
10 JATISAWIT LOR
11 KRASAK
12 KALIMATI
13 MALANGSEMIRANG
14 LOBENER
15 LOBENER LOR

0 komentar:

Posting Komentar



SMS GRATIS ANLOVSY

Sample Text

Arsip Blog

Label

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Followers